PENGARUH MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN FOOD AND BREVERAGE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Authors

  • Umi Murtini Universitas Kristen Duta Wacana
  • Yunike Gloria Arliany Universitas Kristen Duta Wacana

DOI:

https://doi.org/10.31328/wnceb.v2i1.3173

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh manajemen modal kerja terhadap profitabilitas perusahaan food and beverage yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2014 sampai 2019. Modal kerja diukur menggunakan perputaran kas, perputaran persediaan dan perputaran piutang. Profitabilitas diukur menggunakan Return on Investment (ROI). Pengujian dilakukan dengan regresi data panel. Alat bantu uji digunakan Eviews 9. Hasil penelitian menunjukkan perputaran kas dan piutang tidak berpengaruh terhadap profitabilitas. Perputaran persediaan berpengaruh positif terhadap profitabilitas. Kelemahan penelitian ini masih mengandung penyakit asumsi klasik yaitu error term tidak terdistribusi normal. Disarankan bagi peneliti berikutnya untuk menguji setiap variabel tersebut di atas menjadi data perubahan. Hal ini diperlukan untuk mengatasi error term yang tidak terdistribusi normal juga bagi investor akan lebih bermanfaat untuk menganalisis bila datanya adalah data perubahan.Kata Kunci: Perputaran Kas, Perputaran Persediaan, Perputaran Piutang, ROI AbstractThis research aims to test the effect of working capital management on the profitability of food and beverage companies listed on the Indonesia Stock Exchange (IDX) from 2014 to 2019. Working capital is measured using cash turnover, inventory turnover and receivable turnover. Profitability is measured using Return on Investment (ROI). Testing is done by regression of panel data. Test aids are used Eviews 9. The results showed cash turnover and receivables turnover had no effect on profitability. Inventory turnover has a positive effect on profitability. The weakness of this study still contains the classic assumption disease that the error term is not normally distributed. It is recommended for the next researcher to test each of the above variables into change data. This is necessary to overcome the normal un distributed term errors also for investors it will be more useful to analyze when the data is data changes.Keywords: Cash Turnover, Inventory Turnover, Receivable Turnover, ROI

References

Astuti dkk. (2020). Pengaruh Modal Kerja Terhadap Penjualan dan Laba Bersih Pada Perusahaan Sub Sektor Food and Beverages Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2017. Jurnal Ilmu Manajmen dan Akuntansi. Vol. 8. No. 1.

Brigham, E. F., & Houston, J. F. (2019). Dasar-dasar Manajemen Keuangan Edisi 14. Jakarta: Salemba Empat.

Hakim, H. M., Manda, G. S., & Rakhman, A. (2020). Pengaruh Perputaran Kas dan Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas. Business Innovation and Entrepreneurship Journal.

Hutomo, Y. L. (2019). Perputaran Modal Kerja, Pertumbuhan Penjualan, Leverage dan Profitabilitas:Kajian terhadap perusahaan sektor barang konsumsi yang terdaftar di BEI. Jurnal Akunida. Volume 5 No 2.

Kwatiah, K. A., & Asiamah, M. (2020). Working capital management and profitability of listed manufacturing firms in Ghana. International Journal of Productivity and Performance Management.

Lestari, E. P., & Sampurno, R. D. (2017). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja perusahaan. Journal of Management.

Munawir, S. (2004). Analisis Laporan Keuangan. Yogyakarta: Liberty.

Mohamad, N., & Saad, N. (2010). Working capital management: The effect of market valuation and profitability in Malaysia. International Journal of Business and Management, 140-147.

Nurafika, R. A., & Almadany, K. (2018). Pengaruh Perputaran Kas, Perputaran Piutang, Perputaran Persediaan Terhadap Profitabilitas pada Perusahaan Semen. Jurnal Akuntansi dan Bisnis, Vol. 4.

Nuriyani dan Rachma Zannati. (2017). Pengaruh Perputaran Kas dan Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas Perusahaan Sub Sektor Food and Breverage Tahun 2012-2016. Jurnal Riset Manajemen dan Bisnis. Vol. 2 No. 3. pp.425-432

Sapetu, Y., Saerang, I. S., & Soepeno, D. (2017). Pengaruh Manajemen Modal Kerja terhadap Profitabilitas Perusahaan Studi Kasus pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang terdaftar di BEI periode 2011-2015. Jurnal EMBA. Vol. 5. No. 2. pp. 1440 –1451.

Sitompul. J dan Fiktor Ndruru. (2020). Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kebutuhan Modal Kerja Paada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta. Jurnal Neraca Agung. Vol. 10. No. 10. pp. 64-73

Susila, G. P. (2020). Dampak Tingkat Perputaran Kas, Perputaran Piutang dan Jumlah Nasabah Kredit terhadap Profitabilitas. Jurnal Ilmiah Akuntansi.

Zariyawati, M. A., & Rahmi, A. (2009). Working capital management and corporate performance: Case of Malaysia. Journal of Modern Accounting and Auditing, 47-54.

Downloads

Published

2021-11-08

Issue

Section

Articles