PENGARUH DISIPLIN KERJA DAN PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BAGIAN ADMINISTRASI PEMBANGUNAN SEKDA KABUPATEN KONAWE
DOI:
https://doi.org/10.31328/jim.v5i2.1669Abstract
Abstrak : Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan bukti empiris kemampuan disiplin kerja dan pengembangan karir dalam meningkatkan kinerja. Teknik sampel adalah sensus, yakni 33 orang Pegawai pada Bagian Administrasi Pembangunan Sekda Kabupaten Konawe. Setelah dilakukan analisis regresi berganda, maka diperoleh hasil bahwa disiplin kerja dan pengembangan karir  mampu meningkatkan kinerja, baik secara simultan maupun parsial. Pengembangan karir memiliki kemampuan dominan dibandingkan dengan didiplin kerja. Hasil ini juga didukung oleh statistik deskriptif yang mendapatkan tanggapan responden tinggi.Abstract : This study aims to determine the empirical evidence of the ability of work discipline and career development in improving performance. The sampling techniques used a census of 33 employees at the department of development administration of the regional secretariat of Konawe Regency. After conducting multiple regression analysis tests, the results found that work discipline and career discipline can improve performance both simultaneously and partially. Career development has a dominant ability than work discipline. This is also supported by descriptive statistics which received high responses from the respondents.ÂReferences
DAFTAR PUSTAKA
Abdurrahmat Fanthoni, 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Rineka Cipta.
Arikunto, S. 2002. Prosedur Penelitian, Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Davis K, Newstrom JW, 2001. Perilaku dalam Organisasi. Jilid 1, Terjemahan. Jakarta: Penerbit Erlangga.
Dessler, Gary.1997. Management Sumber Daya Manusia. Terjemahan.Benyamin Molan. Edisi Bahasa Indonesia. PT Prenhallind. Jakarta.
Gomes, Faustino Cardoso. 2003.Manajemen Sumber Daya Manusia . Edisi Kedua. Penerbit Andi Offset, Yogyakarta.
Gorda, I Gusti Nurah, 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia , Denpasar: Astrabrata Bali Denpasar dan STIE Satya Dharma Singaraja.
Gujarati, Damodar, 2003, Ekonometri Dasar. Terjemahan: Sumarno Zain, Jakarta: Erlangga.
Handoko,T Hani, 2001, Manajemen Personalia dan Sumber Daya Manusia,Yogyakarta: BPFE Yogyakarta.
Harlie, M. 2011. Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi dan Pengembangan Karier terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil pada Pemerintah Kabupaten Tabalong di Tanjung Kalimantan Selatan. Jurnal Aplikasi Manajemen | Volume 10 | Nomor 4 | Desember 2012. ISSN: 1693-5241.
Hasibuan, Malayu, S.P., 2012.Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi : PT.Bumi Aksara, Jakarta.
Heidjrachman Ranupandojo, Suad Husnan 2003, Manajemen Personalia, BPFE UGM,Yogyakarta.
Hersey, Paul, Blanchard, Kenneth H.1993. Management for organizational behavior, sixth edition. Singapore : Prentice hall.
Jannah, Annita, dkk. 2014. Pengaruh Kompensasi, Pengembangan Karier, dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Pendapatan Daerah Kota Cimahi. Jurnal Ekonomi, Bisnis & Entrepreneurship Vol. 8, No. 2, Oktober 2014, 99-110 ISSN 2443-0633.
Kartikandari, Darufitri. 2002. “Pengaruh Motivasi, Iklim Organisasi, EQ dan IQ Terhadap Kinerja Karyawan : Studi Kasus DPU dan SETDA di Kabupaten Bantulâ€. Jurnal Kajian Bisnis dan Manajemen. Vol. 4. No. 2. p. 41-48.
Kaseger, Regina Gledy. 2013. Pengembangan Karir dan Self-Efficacy Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Matahari Department Store Manado Town Square. Jurnal EMBA Vol.1 No.4 Desember 2013, Hal. 906-916.
Kuncoro, Mudrajat. 2001. Metode Kuantitatif: Teori dan Aplikasi untuk Bisnis dan Ekonomi. Yogyakarta: UPP-AMP YKPN.
Maddala, G.S. 2001. Introduction to Econometrics, John Wiley & Sons Ltd, England.
Mahmudi. (2005). Manajemen Kinerja Sektor Publik. Yogyakarta: UPP AMP YKPN.
Mangkunegara. A. A. Anwar Prabu 2006. Evaluasi Kinerja Sumber Daya Manusia. Jakarta: Refika Aditama.
Mangkunegara. A.A Anwar Prabu 2000, Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung : Remaja Rosda Karya.
Mangkunegara. Anwar Prabu 2004. Manajemen Sumber Daya Manusia. Perusahaan cetakan pertama, penerbit PT. Remaja Rsodakarya. Bandung.
Massie, Renaldy, dkk. 2015. Pengaruh Perencanaan Karir, Pelatihan dan Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Pegawai Pada Museum Negeri Provinsi Sulawesi Utara. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi Volume 15 No. 05 Tahun 2015.
Mathis Robert L & Jackson John H., 2002. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : Salemba Empat.
Mathis dan Jackson, 2009, Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi 10, Salemba Empat, Jakarta.
Muhaimin. (2004). Hubungan antara kepuasan kerja dengan disiplin kerja karyawan operator shawing computer. Jurnal PSYCHE, Vol.1 (No.1).
Negara, Ni Made Candra Megita Atma. 2014. Pengaruh Pengembangan Karir Terhadap Kinerja Pegawai Pada PT. Pos Indonesia (Persero) Kabupaten Jembrana Tahun 2014. Vol: 4 No: 1 Tahun: 2014.
Nitisemito, Alex, S. 1988, Manajemen Personalia, Penerbit Ghalia Indonesia,Jakarta.
Nitisemito. Alex S. 1991. Manajemen Personalia: Manajemen SumberDayaManusia. Jakarta : Ghalia IndonesiaMoekijat. (1984). Dasar-Dasar Motivasi, Bandung : Sumur Bandung.
Prawirosentono, Suryadi. 2008. Kebijakan Kinerja Karyawan. Yogyakarta:BPFE.
Rivai, Veithzal, 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan, dari Teori ke Praktik, PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta..
Ruky S.Achmad (2001:7).Sistem Manajemen Kinerja:Panduan praktis untuk merancang dan meraih kinerja Prima.Jakarta:Gramedia.
Samsudin. Sadili 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung Pustaka Setia.
Shahzadi, Irum, et.al. 2014. Impact of Employee Motivation on Employee Performance. European Journal of Business and Management ISSN 2222-1905 (Paper) ISSN 2222-2839 (Online) Vol.6, No.23, 2014.
Simamora, Henry. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi 2, STIE YKPN.Yogyakarta.
Siagian, Sondang P. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. CV.Alfabeta: Bandung.
Surjadi. 2009. Pengembangan Kinerja Pelayanan Publik. Bandung. PT Rafika ADITAMA.
Suryoadi, yerri. 2011.“Pengaruh Pelatihan dan Kepuasan Kompensasi Terh adap Kinerja Karyawan Pada PT. Banak Muamalat Indonesia Cabang Semarangâ€.
Taghulihi, Iin Angelia. 2015. The Effect of Motivation, Career Development, and Work Discipline on Employee Performance at Pt. Bank Sulutgo in Tagulandang. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi Volume 15 No. 05 Tahun 2015.
Tudero, 2004. Manajemen Sumber Daya Manusia. Penerbit PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.
Umar, Akmal. 2015. The Effect of Motivation and Career Development Against Employees’ Performance and Job Satisfaction of the Governor Office South Sulawesi Province, Indonesia. International Journal of Management Sciences Vol. 5, No. 9, 2015, 628-638.
Veithzal Rivai. 2004. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan. Cetakan Pertama. PT. Raja Grafindo. Jakarta.
Wirartha, I Made. 2006. Metodologi Penetilian Sosial Ekonomi. Yogyakarta: C.V Andi Offset.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Attribution — You must give appropriate credit, provide a link to the license, and indicate if changes were made. You may do so in any reasonable manner, but not in any way that suggests the licensor endorses you or your use.
ShareAlike — If you remix, transform, or build upon the material, you must distribute your contributions under the same license as the original.Â
 ========================================
The Copyright Transfer Form can be downloaded here:Â [Copyright Transfer Agreement Widya Yuridika]Â
The copyright form should be signed originally and send to the Editorial Office in the form of original mail or scanned document toÂ
Editor-in-Chief
Jurnal Ilmu Manajemen
Postgraduate Program, Masters of Management, Universitas Widya Gama, Malang.